BEKASI-JAKARTA
Paripurna DPR RI terkait kesimpulan dan rekomendasi Pansus Century akhirnya dimulai juga, Rabu (3/3/2010), menjelang pukul 22.00. Voting pertama yang digelar adalah voting untuk memilih alternatif 1 yaitu apakah anggota dewan akan memilih Opsi A atau C saja ataukah alternatif 2 dimana ada tambahan opsi baru, yaitu Opsi AC.Voting tahap pertama yang bersifat terbuka ini didahului dengan konsolidasi internal sekitar 10 menit. Setelah skors konsolidasi dicabut, Ketua DPR RI Marzuki Alie meminta Setjend memastikan bahwa semua yang ikut voting adalah anggota dewan.
Selain itu, ditunjuklah saksi dari masing-masing fraksi untuk membantu Setjend memastikan para anggotanya. Saksi Fraksi Demokrat adalah Max Sopacua, Golkar adalah Fayakhun, PDIP adalah Bambang Wuriyanto, dari PKS adalah Juber Samawi, PAN yaitu Adri Adiansyah, PPP adalah Efriyadi, PKB adalah Chusnuliyah, Gerindra Edhie Prabowo sedangkan Hanura adalah Eric.
Voting tahap ini akan menentukan voting tahap kedua nantinya. Voting kedua sangat penting karena terkait substansial kesimpulan dan rekomendasi akhir paripurna terhadap penuntasan kasus Bank Century. (KOMPAS.com)
- Proses `Bail Out` Century Bermasala
- Proses `Bail Out` Century Bermasalah
- PDIP Sebut Sri Mulyani dan Boediono Harus Diproses Hukum
- Partai Golkar: Pemberian FPJP Melanggar Aturan
- Mayoritas Fraksi Duga Ada Pidana di Century
- Fraksi PKS Sebut Sejumlah Pihak Bertanggung Jawab
- FPDIP Rekomendasikan Proses Hukum Mantan Pejabat BI
- Buku Putih Kasus Century (1) Krisis Ekonomi Global dan Kondisi Perekonomian Domestik
- Buku Putih Kasus Century (2) Respons Global & Respons Pemerintah Indonesia
- Buku Putih Kasus Century (3) KSSK dan Pengertian Dampak Sistemik
- Buku Putih Kasus Century (4) Indikator Bank Berdampak Sistemik & Kronologi Penanganan Bank Centur
- Buku Putih Kasus Century (5) Rapat KSSK 20-21 November 2008
- Buku Putih Kasus Century (6) Landasan Hukum dari Kebijakan
- Buku Putih Kasus Century (7) Peran Institusi dalam Penanganan Bank Century
- Peneriak "Tangkap Maling Century" Dibebaskan
- Sri Mulyani dan Tasbih Hitam
- Boediono: Tak Wajib Laporkan Century ke Wapres JK
- Dibawa ke Polda, Peneriak 'Boediono Maling' Minta Istrinya Dijaga
- Teriak 'Boediono Maling', Pria Botak Dibawa ke Pos Pamdal
- Ada Teriakan 'Boediono Maling', Rapat Pansus Ricuh
- Dicecar Pansus Century, Boediono Sedih
- Ada Perbedaan Data, Budi Rochadi Merasa Dibandingkan dengan Robert Tantular
- Boediono Akui BI Berikan Masukan Perpu JPSK
- Pernyataan Sri Mulyani Soal Bailout Untungkan Rakyat Dipertanyakan
- Sri Mulyani Terlihat Lelah, Rapat Pansus Century Ditutup
- Robert: Kalau Saya Tidak Ditahan Akan Lain
http://bekasijakarta.blogspot.com/
0 comments:
Post a Comment